Rabu, 03 Februari 2016

Resep Udang Saus Padang


Bahan : 
- 15 - 20 ekor udang, buang kulitnya sisakan ekor
- 1 buah cabai merah besar iris
- 1 - 2 siung bawang putih iris 
- Bawang bombay sesuai selera
- 1/4 sdm bawang putih bubuk
- 1 sdm saus tiram
- 1/4 sdt kecap ikan
- 3 - 4 sdm saus sambal (sesuai selera)
- 1 sdm saus tomat
- Penyedap
- Gula
- Lada

Cara membuat :
- Tumis bawang putih, bawang bombay, cabe merah hingga harum
- Masukan saus tiram, saus sambal, saus tomat aduk sebentar
- Masukan air, penyedap, gula, lada, bawang putih bubuk, kecap ikan, aduk hingga agak mendidih
- Masukan udang, masak sebentar saja agar tidak keras


Tidak ada komentar:

Posting Komentar